Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Film Pilihan Pekan Ini: Perang Kota hingga Antihero Marvel
  • Salah satu film yang bisa menjadi pilihan nonton pekan ini adalah Perang Kota.
  • Ada pula film Hollywood bergenre horor berjudul Until Dawn.
  • Platform streaming juga menyajikan sejumlah film dan serial yang layak menjadi pertimbangan.

Politik

Disiplin Militer untuk Siswa Nakal ala Dedi Mulyadi. Tepatkah?
  • Konsep pendidikan semimiliter program Pemerintah Jawa Barat terhadap siswa yang dicap nakal akan berujung pada stigma.
  • Kategori siswa nakal, menurut Gubernur Jawa Barat, jika mereka pernah terlibat tawuran, merokok di sekolah, hingga memakai narkoba.
  • Mekanisme dan metodologi pendidikan sudah punya mekanisme menangani siswa nakal.
Beda Penanganan Siswa Nakal di Jawa Barat dan Luar Negeri
  • Pendidikan semimiliter terhadap anak di Amerika Serikat bertujuan membantunya menyelesaikan studi di sekolah formal.
  • Pendidikan anak bergaya militer di Cina fokus untuk keluarga kurang mampu.
  • Sementara di Jawa Barat, pendidikan semimiliter ala Gubernur Dedi Mulyadi diperuntukkan bagi siswa yang dicap nakal.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Hukum

Kekosongan Hukum Menyita Pengganti Kerugian Negara dari Terdakwa yang Meninggal
  • Kejaksaan Agung bisa mengejar uang pengganti kerugian negara korupsi timah terdakwa Suparta yang meninggal di masa sidang.
  • Belum ada preseden penggantian kerugian negara dari terdakwa yang meninggal.
  • Apalagi selama ini belum ada contoh pengembalian uang penggantian kerugian negara dari terdakwa yang meninggal.
Saksi tanpa Sumpah Keluarga Zarof Ricar
  • Istri dan dua anak terdakwa Zarof Ricar memberikan kesaksian tanpa sumpah di pengadilan.
  • Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana memperbolehkan keluarga terdakwa memberikan kesaksian tanpa sumpah.
  • Namun kesaksian mereka tidak memiliki nilai pembuktian dan tak sah sebagai alat bukti.

Ekonomi

Gelombang PHK Diperkirakan Makin Tinggi. Apa Penyebabnya?
  • Permintaan barang di dalam dan luar negeri melemah serta memicu perusahaan mengurangi produksi.
  • Kemampuan penyerapan tenaga kerja di Indonesia tak sebanding dengan jumlah pencari kerja dan korban PHK.
  • Pemerintah membentuk Satgas PHK. Apa tugasnya?
Apa Dampak Maraknya PHK terhadap Pertumbuhan Ekonomi
  • Ketua Umum Apindo Shinta Widjaja Kamdani mengatakan maraknya PHK akan menekan pertumbuhan ekonomi nasional.
  • Anjloknya konsumsi rumah tangga juga membuat permintaan barang melemah. Pengusaha akhirnya enggan berinvestasi.
  • Presiden Prabowo Subianto menyampaikan komitmennya untuk segera membentuk Satuan Tugas Pemutusan Hubungan Kerja.

Kolom

Komunikasi Pejabat Lewat Konten
  • Dedi Mulyadi kini populer melalui konten tentang kegiatannya sebagai Gubernur Jawa Barat.
  • Dengan konten ini, anggaran iklan Provinsi Jawa Barat jauh berkurang.
  • Konten pejabat bisa menimbulkan kekhawatiran terjadinya monopoli informasi.
Kerawanan Tata Kelola Agraria di Tangan Militer
  • Kekhawatiran akan campur tangan militer di bidang agraria bertambah dengan mencuatnya rencana pembentukan Brigade Pangan.
  • Keterlibatan militer dalam urusan agraria sering menimbulkan konflik dengan masyarakat.
  • Kondisi ini menjadi jalan untuk melegalkan rezim militerisme agraria di Indonesia.

Hiburan

Panggilan Hati Syukriah Rusydi di Moscow Fashion Week
  • Syukriah Rusydi tampil dalam Moscow Fashion Week 2025 pada Maret lalu.
  • Dia mengusung tenun Baduy sebagai bentuk penghargaan terhadap wastra Nusantara.
  • Berlatar belakang pendidikan teknik arsitektur, perancang busana asal Aceh Besar ini menggali ilmu mode dari kompetisi ke kompetisi.

Gaya Hidup

Cara Memulai Hobi Membuat dan Menulis Jurnal
  • Media sosial menjadi sarana bagi komunitas dan klub journaling untuk memamerkan karya.
  • Ada sejumlah tip yang perlu diperhatikan untuk membuat buku jurnal sendiri.
  • Salah satu tip menulis adalah gunakan pancaindra, dari pendengar, penglihat, pencium, sampai peraba. 
Menulis Jurnal: Curahan Hati Anak Muda Masa Kini
  • Hobi membuat dan menulis buku jurnal kembali marak di kalangan anak muda.
  • Journaling bisa menjadi terapi mental, bahkan lebih manjur dijadikan media introspeksi diri.
  • Jurnal adalah media suka-suka yang bisa diisi dengan apa pun tanpa ada batas dan aturan.

Teroka

Yang Tradisional dan Kontemporer dalam Tari Nan Jombang
  • Rianto membawakan tarian Sastra Jiwangga dalam penutupan KABA Festival X 2025 Nan Maurak Alek.
  • KABA Festival hadir dengan rangkaian acara yang lebih komprehensif.
  • KABA Festival menjadi jembatan antara kesenian tradisional Minangkabau dan ekspresi kontemporer.
World Expo Osaka 2025: Titik Balik dalam Kecemasan
  • Memasuki area Expo Osaka 2025, pengunjung diajak mengalami perjalanan lewat sebuah cincin raksasa.
  • Expo Osaka tidak sekadar pameran, tapi juga showcasing teknologi baru, pertukaran budaya, dan upaya bersama mengelola berbagai ruang masa depan.
  • World Expo Osaka menjadi titik temu dan titik balik berbasis budaya kerja untuk pemerintah Indonesia. 
Lihat artikel lain
Close Ad

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum