Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Fildza Ghassani Andias gelisah melihat tumpukan sampah sayuran dan makanan di rumahnya. Limbah organik itu berasal dari usaha katering orang tuanya. Tak ingin lingkungan di sekitar tempat tinggalnya makin tercemar, dara berusia 14 tahun itu lantas memulai proyek pengelolaan sampah dengan maggot BSF (black soldier fly) atau larva dari jenis lalat besar berwarna hitam. “Maggot ini dalam pengolahannya menerapkan zero waste,” kata Fildza kepada Tempo, Senin, 17 Oktober lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo