Hujan mengiringi kedatangan jenazah Eril, anak sulung Gubernur Jawa Barat M Ridwan Kamil, di Gedung Pakuan Kota Bandung, Minggu malam 12 Juni 2022. Iring-iringan rombongan mobil yang membawa jasad Eril tiba di Rumah Dinas Gubernur Jawa Barat pada Minggu, pukul 19.14 WIB.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Sebelumnya, jenazah putra sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, tiba di Tanah Air, Minggu sore 12 Juni 2022. Iring-iringan jenazah langsung dibawa ke kargo jenazah Bandara Soekarno-Hatta untuk menjalani sejumlah prosedur penanganan WNI yang wafat di luar negeri.
Video: Youtube/Humas Jabar
Video Editor: Ryan Maulana
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini