Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Foto

Dreadnought, Kapal Selam Rudal Balistik Terbesar Inggris

16 November 2021 | 05.28 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 5

Inggris berharap kemitraan yang melibatkan BAE Systems, Rolls-Royce, dan Submarine Delivery Agency dapat membuat kapal selam Dreadnought menjadi kapal perang paling canggih di kelasnya. Foto : National Interest

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 5

Kapal selam kelas Dreadnought akan menggunakan sistem propulsi yang jauh lebih tenang dengan menggabungkan penggerak turbo-listrik baru, yang menggunakan reaktor nuklir untuk menghasilkan listrik dan menggerakkan motor yang menggerakkan propulsor. Foto : Ukdefencejournal

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 5

Dreadnoughts diperkirakan memiliki panjang 150 meter dan bobot 17.200 ton yang akan menjadi kapal selam terbesar yang pernah dibangun untuk Royal Navy. Kapal selam juga akan menampilkan sistem pencahayaan baru yang dapat mensimulasikan siang dan malam. Foto : Navylookout

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 5

Di masa depan kapal selam Dreadnought akan menjadi kapal selam rudal balistik paling kuat dan canggih ketika mereka mulai beroperasi pada awal 2030-an. Keempat kapal tersebut, yang akan diberi nama Dreadnought, Valiant, Warspite dan King George VI, akan dipersenjatai dengan rudal Trident D5. Foto : Twitter

Image of Tempo
Perbesar
Foto 5 dari 5

Royal Navy kini telah memulai pembangunan kapal selam baru bernama Dreadnought yang kan menjadi kapal utama dari kelas kapal selam rudal balistik untuk menggantikan kelas Vanguard. Sebanyak empat kapal selam telah dipesan, dan dua kapal selam pertama sekarang sedang dibangun sebagai bagian dari “Dreadnought Alliance”. Foto : Royal Navy

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus