Foto

Saat Puma Menerobos Masuk ke Dapur Rumah

30 Januari 2014 | 15.42 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 4

Seekor puma liar berbaring di antara tirai-tirai jendela yang berserakan di dapur sebuah rumah warga di Santiago, Cile (29/1). Puma ini ditemukan oleh si pemilik rumah yang langsung menghubungi pihak berwajib. REUTERS/Agricultural and Livestock Service of Chile (SAG)

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 4

Seekor puma liar tersangkut di tirai jendela dapur sebuah rumah warga di Santiago, Cile (29/1). Setelah berhasil dilumpuhkan dengan peluru bius, puma ini diamankan ke kebun binatang setempat. REUTERS/Agricultural and Livestock Service of Chile (SAG)

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 4

Seorang juru foto mengambil gambar puma liar yang masuk ke dapur dari jendela sebuah rumah warga di Santiago, Cile (29/1). Untungnya tidak ada yang terluka dalam kejadian ini. REUTERS/Agricultural and Livestock Service of Chile (SAG)

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 4

Sebuah peluru bius menancap di tubuh puma liar yang ditemukan di dapur sebuah rumah warga di Santiago, Cile (29/1). Polisi masih menyelidiki bagaiman puma tersebut berada di kawasan pemukiman dan memasuki rumah warga. REUTERS/Agricultural and Livestock Service of Chile (SAG)

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus