Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Masjid Jogokariyan di Yogyakarta menyediakan banyak fasilitas yang memanjakan jemaahnya.
Fasilitas ramah lansia dan difabel sampai bantuan keuangan untuk masyarakat sekitar yang terjerat pinjaman online disediakan tanpa memandang latar belakang agama.
Masjid Jogokariyan menjadi tempat belajar masjid-masjid lain untuk menerapkan prinsip inklusivitas.
MATAHARI belum lama terbit ketika Tempo tiba di Masjid Jogokariyan, Kota Yogyakarta, Kamis pagi, 6 Maret 2025. Sisa-sisa aktivitas jemaah seusai salat subuh masih terlihat. Ada yang membaca Al-Quran di teras, mendirikan salat sunah syuruk di ruang dalam, ada pula yang meriung untuk mendengarkan kajian.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul Sang Pelopor dari Kota Gudeg