Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Tokoh

Berita Tempo Plus

Satiris yang Humoris

Ia pernah menjadi wakil rakyat, sebelum memilih sebagai pengarang. Karya-karyanya satiris dan kritis.

29 Agustus 2016 | 00.00 WIB

Satiris yang Humoris
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Bukittinggi, suatu hari pada 1956. Ali Akbar Navis bergegas ke Toko Buku Pustaka Raya di Kampung Cina. Ia membeli majalah sastra Kisah yang dikelola H.B. Jassin. Majalah itu bakal mengumumkan cerita pendek terbaik tahun 1955. Navis terkejut melihat nama dan judul cerpennya tertera di majalah tersebut. "Robohnya Surau Kami" menjadi cerpen terbaik majalah Kisah pada 1955 bersama dua cerpen lain, yakni "Kejantanan di Sumbing" karya Soebagio Sastrowardoyo dan "Dua Dunia" karya N.H. Dini.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus