Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Berbulan-bulan membenamkan diri dalam kesibukannya sebagai Ketua Palang Merah Indonesia, kini ia kembali go public. Mantan wakil presiden Jusuf Kalla menjawab pertanyaan dan menjelaskan perihal tabung-tabung gas yang meledak secara simultan di negeri ini. Bicara tentang gas, kata Kalla, merupakan tanggung jawab moralnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo