Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
AMERIKA sungguh jumawa. Kamis sore pekan lalu, lima pesawat tempur F-18 Hornet milik Angkatan Laut negeri adidaya ini seenaknya menerbangi wilayah udara Indonesia. "Memang ada deteksi di radar tentang keberadaan pesawat-pesawat tempur yang melintas," kata Marsekal Chappy Hakim, Kepala Staf TNI-AU, esoknya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo