Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Personil band Rolling Stones (ki-ka), Keith Richards (gitaris), Charlie Watts (drummer), Mick Jagger (vokalis), Bill Wyman (bassis) dan Mick Taylor (gitaris) saat berfoto untuk sampul albumnya pada 1971. Peter Webb fotografer terkenal kala itu berkesempatan menggarap sampul album ini. (dailymail)
Bill Wyman (kiri) memegang hidungnya dan Mick Jagger (kedua kanan) menguap karena mengantuk saat difoto oleh Peter Webb saat pembuatan album Rolling Stones berjudul Sticky Fingers pada 1971. Pada akhirnya sampul album Sticky Fingers menggunakan gambar ilustrasi kancing resleting. (dailymail)
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Personil Rolling Stones dalam sesi pemotretan oleh fotografer Peter Webb pada 1971. Dalam pemotretan ini Peter Webb mengaku kalau personil Rolling Stones begitu urak-urakkan, acuh, dan tak peduli dengan sekitar. (dailymail)
Mick Jagger berpose dengan topi dan wajah menghadap samping pada 1971. Dalam album Sticky Fingers merupakan penampilan perdana gitaris Mick Taylor bersama Rolling Stones, namun sayang foto-foto tersebut hilang dan terpaksa menggunakan gambar ilustrasi. (dailymail)
Terlihat Personil Rolling Stones kembali lakukan kekonyolan saat sesi pemotretan seperti tertawa dan menguap dalam pemotretan oleh Peter Webb di studio fotonya pada 1971. Foto untuk sampul albumnya yang paling ikonik harus dibatalkan karena hilang. Foto-foto tersebut hilang selama 40 tahun lamanya dan kini ternyata ditemukan di dalam kotak di gudang loteng. (dailymail)
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini