Foto

Dilelang, Biola Berusia 3 Abad Ini Diprediksi Laku Rp153 Miliar

30 April 2022 | 14.55 WIB

https://statik.tempo.co/data/2022/04/30/id_1107027/1107027_720.jpg
Perbesar
Foto 1 dari 4

Kondisi biola karya Giuseppe Guarneri yang ditampilkan di rumah lelang Aguttes, Prancis, 26 April 2022. Biola langka ini akan dilelang dan diprediksi akan terjual sampai 10 juta euro atau Rp153 miliar. REUTERS /Benoit Tessier

https://statik.tempo.co/data/2022/04/30/id_1107028/1107028_720.jpg
Perbesar
Foto 2 dari 4

Petugas menunjukkan biola karya Giuseppe Guarneri yang akan dilelang di rumah lelang Aguttes, Prancis, 26 April 2022. Biola ini dibuat pada tahun 1736 ini dimiliki oleh violis Regis Pasquier dan suaranya telah menghiasi ruang konser di seluruh dunia. REUTERS /Benoit Tessier

https://statik.tempo.co/data/2022/04/30/id_1107029/1107029_720.jpg
Perbesar
Foto 3 dari 4

Kondisi biola karya Giuseppe Guarneri yang akan dilelang di rumah lelang Aguttes, Prancis, 26 April 2022. Biola berusia 3 abad ini akan masuk lelang pada 3 Juni setelah penayangan selama tiga hari. REUTERS /Benoit Tessier

https://statik.tempo.co/data/2022/04/30/id_1107030/1107030_720.jpg
Perbesar
Foto 4 dari 4

Petugas menunjukkan biola karya Giuseppe Guarneri yang akan dilelang di rumah lelang Aguttes, Prancis, 26 April 2022. Perkiraan harga dasarnya adalah 4 hingga 4,5 juta euro, tetapi petugas rumah lelang mengatakan bisa menjual hingga 10 juta euro. REUTERS /Benoit Tessier

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus