Papan logo yang terdiri dari jutaan foto pribadi terpasang di Pusat Data Facebook Inc. di Prineville, Oregon, Amerika (28/4). Pusat data ini memiliki teknologi efisien energi, termasuk di bidang pengelolaan air dan listrik. Meg Roussos/Bloomberg via Getty Images
Deretan server web yang terdapat di Pusat Data Facebook Inc. di Prineville, Oregon (28/4). Pusat data ini juga menggunakan instalasi tenaga surya untuk menyediakan listrik bagi operasionalnya. Meg Roussos/Bloomberg via Getty Images
Pekerja memperbaiki bagian dari server web di Pusat Data Facebook Inc. Prineville di Oregon (28/4). Kantor ini memanfaatkan energi panas dari server sebagai penghangat ruangan kantor. Meg Roussos/Bloomberg via Getty Images
Sejumlah komponen dari server web di Pusat Data Facebook Inc. Prineville di Oregon, (28/4). Meg Roussos/Bloomberg via Getty Images
Seorang pekerja memasang filter pelindung serbuk sari, serangga, dan debu dari udara luar di Pusat Data Facebook Inc. Prineville di Oregon, Amerika (28/4). Meg Roussos/Bloomberg via Getty Images