Foto

Paus Fransiskus Gelar Misa Terbuka di Abu Dhabi

5 Februari 2019 | 20.00 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 6

Paus Fransiskus melambaikan tangan dari mobil berbendera Vatikan dalam misa terbuka di Stadion Zayed Sports City di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA), Selasa, 5 Februari 2019. Kunjungan Paus Fransiskus kali ini merupakan sejarah, karena ia menjadi satu-satunya Paus yang pernah mengunjungi negara Muslim di Timur Tengah itu. Vatican Media/­Handout via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 6

Jemaah membawa poster bertuliskan ucapan terima kasih kepada UEA telah mengundang Paus Fransiskus, dalam misa terbuka di Stadion Zayed Sports City di Abu Dhabi, UEA, Selasa, 5 Februari 2019. Misa ini dihadiri sekitar 170 orang. Vatican Media/­Handout via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 6

Paus Fransiskus menyentuh kepala seorang anak yang menangis dalam misa terbuka di Stadion Zayed Sports City di Abu Dhabi, UEA, Selasa, 5 Februari 2019. UEA mengundang Paus sebagai bagian dari "Tahun Toleransi" 2019. Vatican Media/­Handout via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 6

Paus Fransiskus memimpin doa dalam misa terbuka di Stadion Zayed Sports City di Abu Dhabi, UEA, Selasa, 5 Februari 2019. Vatican Media/­Handout via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 5 dari 6

Paus Fransiskus berinteraksi dengan jemaah dalam misa terbuka di Stadion Zayed Sports City di Abu Dhabi, UEA, Selasa, 5 Februari 2019. Vatican Media/­Handout via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 6 dari 6

Ribuan jemaah memenuhi Stadion Zayed Sports City dalam misa terbuka yang dipimpin Paus Fransiskus di Abu Dhabi, UEA, Selasa, 5 Februari 2019. Vatican Media/­Handout via REUTERS

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus