Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Foto

Sambut Ramadan, Warga Cepogo Boyolali Gelar Tradisi Sadranan

30 April 2019 | 22.39 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 4

Suasana gelaran Tradisi Sadranan di Dusun Wono Pedut, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa, 30 April 2019. Dalam tradisi ini, masyarakat akan berkumpul dan makan bersama. Foto: Bram Selo Agung

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 4

Suasana gelaran Tradisi Sadranan di Dusun Wono Pedut, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa, 30 April 2019. Tradisi Sadranan dimulai sekitar tahun 1450-an, ketika Sunan Kalijogo atau Kerajaan Demak melebarkan dakwahnya sampai ke pedalaman. Foto: Bram Selo Agung

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 4

Warga membawa tenong berisi makanan saat mengikuti Tradisi Sadranan di Dusun Wono Pedut, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa, 30 April 2019. Tradisi Sadranan digelar setiap pertengahan bulan Sa'ban atau Ruwah dalam penanggalan Jawa, untuk mengirim doa kepada arwah leluhur. Foto: Bram Selo Agung

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 4

Warga membawa tenong berisi makanan saat mengikuti Tradisi Sadranan di Dusun Wono Pedut, Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, Selasa, 30 April 2019. Selain itu, tradisi ini juga sebagai ajang silaturahmi antar warga menjelang bulan Ramadan. Foto: Bram Selo Agung

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus