Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
DI balik buku Maluku Kobaran Cintaku karya Ratna Sarumpaet, ternyata ada bantuan tulus sang anak, Atiqah Hasiholan, 28 tahun. Atiqah diam-diam menjadi penyunting dadakan novel tentang budaya Pela-Gandong—persaudaraan antara orang Kristen dan Islam di tanah Maluku—itu sejak masih berupa naskah kasar. ”Novel itu dibuat hingga sepuluh draf, dan hampir tiap draf saya baca dan saya beri masukan,” ujarnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo