Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
AKTOR dan model Arifin Putra, 27 tahun, baru-baru ini mendapatkan ilmu baru dalam berakting. Ia belajar teknik Alexander, yang memusatkan diri pada gerakan tubuh dan mendorong aktor mengikuti insting. Salah satunya dengan cara menggabungkan gerakan binatang dengan gerakan karakter dalam sebuah cerita. "Ini pelajaran yang mengeluarkan inner animal kita," katanya kepada Tempo melalui surat elektronik.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo