Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Tokoh
Nessie Judge

Berita Tempo Plus

Nessie Judge, Kenangan Dunia di Sudut Rumah

YouTuber Nessie Judge gemar mengumpulkan barang yang didapatkan saat berwisata sebagai kenang-kenangan. Dihias jadi pajangan.

8 Maret 2025 | 10.25 WIB

Nasreen Anisputri Judge alias Nessie Judge. Dok. Pribadi
Perbesar
Nasreen Anisputri Judge alias Nessie Judge. Dok. Pribadi

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Ringkasan Berita

  • YouTuber Nessie Judge gemar mengumpulkan barang yang ia dapatkan saat berwisata sebagai kenang-kenangan.

  • Semua memorabilia itu bukan barang yang dijual, tapi dia dapatkan secara cuma-cuma, seperti brosur museum.

  • Contoh lain adalah kertas alas makan dari kafe di Brasil yang Nessie jadikan pajangan di dapurnya.

SETIAP kali melancong, YouTuber Nessie Judge punya kebiasaan mengumpulkan benda sederhana untuk dijadikan kenang-kenangan. Bukan barang yang sengaja dibeli, tapi dia dapatkan secara cuma-cuma saat mengunjungi tempat tertentu. “Aku ke museum, selebarannya biasa aku simpan sebagai memori,” kata Nessie kepada Tempo pada Senin, 10 Februari 2025.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Marvela

Lulusan jurusan Jurnalistik Universitas Multimedia Nusantara (UMN) pada 2021. Bergabung dengan Tempo sejak 2020. Menulis artikel hiburan untuk Tempo.co dan tokoh untuk majalah Tempo

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus