Video

Sejumlah Cara Mengatasi Susah Tidur, Hindari Gawai dan Berlatih Relaksasi

9 Juli 2023 | 09.14 WIB

Walau sering dianggap remeh, tidur merupakan aktivitas penting yang menentukan kualitas hidup manusia. Ketika tidur, tubuh manusia meregenerasi sel-sel yang rusak, mengatur hormon, memperbaiki sel otot, dan membantu memperkuat daya ingat. 

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Namun demikian, bagi sebagian orang, tidur bukanlah hal yang mudah. Ada beberapa gangguan susah tidur yang membuat sebagian orang tidak dapat mengistirahatkan diri, seperti insomnia. Berikut ini merupakan cara mengatasi susah tidur.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Foto: Freepik 

Editor: Dwi Oktaviane

ads
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum