Video

Tiga Negara Bantu Lebanon di Tengah Konflik Israel-Hizbullah

29 September 2024 | 09.38 WIB

Pemerintah Lebanon menerima sumbangan dan pasokan dari China, Inggris, dan Suriah pada Jumat (27/9), di tengah kondisi kemanusiaan yang memburuk akibat konflik lintas batas yang intens antara Israel dan Hizbullah. China menyumbang dana sebesar 1 juta dolar AS untuk 10.000 keluarga yang mengungsi di selatan Lebanon, Suriah mengirimkan bantuan medis dengan total 20 ton, dan Inggris memberikan 5 juta poundsterling kepada UNICEF untuk mendukung upaya kemanusiaan.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

 

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Video: ANTARA (XINHUA/Rijalul Vikry/Sandy Arizona/Gracia Simanjuntak)

ads
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum