Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Wawancara

Berita Tempo Plus

Rani Jambak, Eksotisme Musik Kincir Air

Musikus dan komponis perempuan berdarah Minang ini punya mimpi besar merangkum suara khas Nusantara.

26 Februari 2023 | 00.00 WIB

Pertunjukan Kincia Aia Malenong (M)ASO oleh Rani Jambak di Rumah Gagas, Nagari Lasi, Agam, Sumatera Barat, 22 Juli 2022. Dokumentasi Pribadi
Perbesar
Pertunjukan Kincia Aia Malenong (M)ASO oleh Rani Jambak di Rumah Gagas, Nagari Lasi, Agam, Sumatera Barat, 22 Juli 2022. Dokumentasi Pribadi

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Berbekal instrumen Kincia Aia, Rani Jambak berhasil memenangi penghargaan bergengsi internasional The Oram Awards pada November 2022. The Oram Awards adalah penghargaan inovasi dalam bidang musik, suara, dan teknologi yang mengangkat karya serta pendapat perempuan. Penghargaan tersebut juga menyasar pencipta musik elektronik minoritas gender.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Indra Wijaya

Bekarier di Tempo sejak 2011. Alumni Universitas Sebelas Maret, Surakarta, ini menulis isu politik, pertahan dan keamanan, olahraga hingga gaya hidup.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus