Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Investigasi
Laporan Utama

Berita Tempo Plus

Keluarga dan Kroni Prabowo dalam Proyek Makan Bergizi Gratis

Kroni Presiden dan para pendukungnya menikmati proyek makan bergizi gratis. Yayasan yang didirikan Prabowo Subianto turut serta.

20 April 2025 | 08.30 WIB

Ilustrasi: Tempo/Djunaedi
Perbesar
Ilustrasi: Tempo/Djunaedi

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Kroni Prabowo Subianto dan para pendukungnya menikmati proyek makan bergizi gratis.

  • Komisi Pemberantasan Korupsi menyoroti transparansi penentuan mitra Badan Gizi Nasional.

  • Proyek yang menelan anggaran Rp 71 triliun ini rawan penyelewengan.

TAK ada tanda-tanda aktivitas memasak di Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Kebayunan, Kecamatan Tapos, Depok, Jawa Barat, pada akhir Januari dan pekan kedua April 2025. Pagi itu, Kamis, 30 Januari 2025, sejumlah pekerja berseragam biru tengah berkemas, lalu bergegas menuju halaman parkir sepeda motor.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul Bancakan Proyek Makan Bergizi Gratis. Penanggung jawab: Yandhrie Arvian; Kepala proyek: Raymundus Rikang; Penulis: Praga Utama, Raymundus Rikang, Sunudyantoro, Yosea Arga Pramudita; Penyunting: Raymundus Rikang, Yandhrie Arvian; Penyumbang bahan: Asep Wijaya (Tokyo), Eka Yudha Saputra, Hendrik Yaputra (Jakarta), Jamal A. Nashr (Semarang), Mikha S. (New York), Tutut Handayani (Stockholm), Yogi Eka Sahputra (Batam), Yuni Rachmawati (Palembang), Septia Ryanthie (Solo), Sidik Permana (Bogor), Anastasia Ika, Herry Kabut, Doroteus Hartono (Manggarai Barat); Periset foto: Gunawan Wicaksono;  Penyunting bahasa: Edy Sembodo, Hardian Putra Pratama, Iyan Bastian; Desainer: Rio Ari Seno

Raymundus Rikang

Menjadi jurnalis Tempo sejak April 2014 dan kini sebagai Redaktur Pelaksana Desk Wawancara dan Investigasi. Bagian dari tim penulis artikel “Hanya Api Semata Api” yang meraih penghargaan Adinegoro 2020. Alumni Universitas Atma Jaya Yogyakarta bidang kajian media dan jurnalisme. Mengikuti International Visitor Leadership Program (IVLP) "Edward R. Murrow Program for Journalists" dari US Department of State pada 2018 di Amerika Serikat untuk belajar soal demokrasi dan kebebasan informasi.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus