Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
TEMPO.CO, Jakarta - Buah-buahan dan sayuran sering sekali digunakan sebagai bahan utama untuk produk perawatan kulit. Selain itu, buah-buahan dan sayuran juga sering dimanfaatkan untuk bahan perawatan kulit.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Namun, bumbu-bumbu dapur ternyata juga bisa dimanfaatkan untuk merawat kulit. Khasiatnya pun tidak kalah dari buah-buahan dan sayuran. Berikut bumbu-bumbu dapur yang bisa dijadikan bahan perawatan kulit.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Artikel lain:
Tak Hanya Tubuh, Perawatan Kulit Juga Ada Dietnya
Tak Usah Membeli Produk Perawatan Kulit Ini, Ada yang Lebih Hemat
#Bawang putih
Bawang putih memiliki banyak manfaat yang baik untuk kulit, seperti mencegah penuaan, menghilangkan komedo, hingga menyembuhkan jerawat. Cara menggunakannya pun cukup mudah, cukup memotong bawang putih menjadi dua lalu oleskan ke spot-spot bermasalah di wajah.
ilustrasi kunyit (pixabay.com)
#Jahe
Jahe sering dimanfaatkan untuk mengobati radang tenggorokan. Selain itu, jahe juga sangat berguna untuk merawat kulit, terutama yang berminyak. Khasiat yang terkandung di dalam jahe cocok untuk melancarkan sirkulasi sehingga kulit bisa terlihat lebih segar.
Baca juga:
Cantik ala Wanita Korea, 5 Perawatan Kulit Ini Wajib Dilakukan
4 Hal yang tak Boleh Diabaikan dalam Perawatan Kulit Wajah