Foto

6 Kostum Batman Terbaik

25 Juni 2014 | 18.48 WIB

https://statik.tempo.co/data/2014/06/25/id_301354/301354_650.jpg
Perbesar
Foto 1 dari 6

Kostum terbaik Batman adalah dalam film "The Dark Knight" tahun 2008. Kostum berdesain futuristik ini dikenakan oleh Christian Bale yang berperan sebagai superhero kota Gotham itu. Di dalam film, Bruce Wayne sendiri yang merikues kostum ini agar dibuat mudah menggerakkan kepala. Zimbio.com

https://statik.tempo.co/data/2014/06/25/id_301355/301355_650.jpg
Perbesar
Foto 2 dari 6

Kostum Batman kedua terbaik adalah dalam film "The Dark Knight Rises" tahun 2012. Kostum ini dibuat mirip seperti dalam seri sebelumnya, "The Dark Knight". Zimbio.com

https://statik.tempo.co/data/2014/06/25/id_301356/301356_650.jpg
Perbesar
Foto 3 dari 6

Masih dalam film besutan Christopher Nolan, kostum ketiga terbaik adalah dalam film "Batman Begins" tahun 2005. Kostum Batman di film ini memperlihatkan kejeniusan sang kepala Divisi Sains Terapan perusahaan Bruce Wayne, Lucius Fox. Zimbio.com

https://statik.tempo.co/data/2014/06/25/id_301358/301358_650.jpg
Perbesar
Foto 4 dari 6

Kostum terbaik keempat adalah dalam film "Batman Returns" tahun 1992. Michael Keaton berperan sebagai Batman ketika itu. Ini adalah kostum Batman pertama yang memperlihatkan bentuk otot sang jagoan kota Gotham tersebut. Zimbio.com

https://statik.tempo.co/data/2014/06/25/id_301360/301360_650.jpg
Perbesar
Foto 5 dari 6

Film pertama Michael Keaton berperan sebagai Batman, "Batman" tahun 1989 ada di urutan kelima kostum terbaik. Kostum ini terkenal dengan emblem logo yang berwarna kuning terang. Zimbio.com

https://statik.tempo.co/data/2014/06/25/id_301361/301361_650.jpg
Perbesar
Foto 6 dari 6

Kostum "Batman Forever" tahun 1995 adalah kostum keenam terbaik. Yang membuat menarik adalah simbol batman berukuran besar di dada. Zimbio.com

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus