Foto

Berkunjung ke Denmark, Raja dan Ratu Norwegia Gunakan Kapal Pesiar Kerajaan

17 Juni 2023 | 13.00 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 6

Raja Harald dari Norwegia turun dari kapal pesiar kerajaan Norwegia Norge dan disambut oleh Putra Mahkota Denmark Frederik di Aarhus, Denmark, 16 Juni 2023. Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia sedang melakukan kunjungan resmi ke Denmark.Ritzau Scanpix/Bo Amstrup via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 6

Putri Mahkota Denmark Mary melambai ke arah kerumunan saat dia, bersama dengan Putra Mahkota Denmark Frederik, menerima Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia di Pelabuhan Aarhus, Denmark 16 Juni 2023. Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia sedang melakukan kunjungan resmi ke Denmark Ritzau Scanpix/Bo Amstrup via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 6

Pemandangan kapal kerajaan Norwegia Norge di Pelabuhan Aarhus, Denmark 16 Juni 2023. Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia sedang melakukan kunjungan resmi ke Denmark. Ritzau Scanpix/Mikkel Berg Pedersen via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 6

Pemandangan kapal pesiar kerajaan Norwegia Norge di Pelabuhan Aarhus, Denmark 16 Juni 2023. Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia sedang melakukan kunjungan resmi ke Denmark. Ritzau Scanpix/Mikkel Berg Pedersen via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 5 dari 6

Putra Mahkota Denmark Frederik melambaikan tangan ke kerumunan pada hari dia, bersama dengan Putri Mahkota Denmark Mary, menerima Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia di Pelabuhan Aarhus, Denmark 16 Juni 2023. Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia sedang melakukan kunjungan resmi ke Denmark. Ritzau Scanpix/Bo Amstrup via REUTERS

Image of Tempo
Perbesar
Foto 6 dari 6

Ratu Sonja dari Norwegia turun dari kapal kerajaan Norwegia saat dia, bersama dengan Raja Harald dari Norwegia, diterima oleh Putra Mahkota Denmark Frederik dan Putri Mahkota Mary di Pelabuhan Aarhus, Denmark 16 Juni 2023. Raja Harald dan Ratu Sonja dari Norwegia sedang dalam kunjungan resmi ke Denmark. Ritzau Scanpix/Bo Amstrup via REUTERS

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus