Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Foto

Darurat Asap, Milan Larang Penggunaan Kendaraan Bermotor

30 Desember 2015 | 09.27 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 5

Kabut asap akibat polusi industri dan kendaraan bermotor menyelimuti kota Milan, Italia, 30 Desember 2015. Dengan larangan penggunaan kendaraan selama tiga hari, pemerintah Milan telah menyiapkan kendaraan angkutan ramah lingkungan seperti bus, trem dan kereta listrik untuk mendukung aktivitas warganya. AP/Antonio Calanni

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 5

Kabut asap akibat polusi industri dan kendaraan bermotor menyelimuti kota Milan, Italia, 30 Desember 2015. Kota Milan tercatat sudah 86 kali melewati ambang batas aman angka pencemaran udara. AP/Antonio Calanni

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 5

Kabut asap akibat polusi industri dan kendaraan bermotor menyelimuti kota Milan, Italia, 30 Desember 2015. Untuk mengurangi polusi, pejabat setempat melarang mobil pribadi beroperasi pada jam 10 pagi sampai jam empat sore dari tanggal 28 sampai 30 Desember 2015. AP/Antonio Calanni

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 5

Kabut asap akibat polusi industri dan kendaraan bermotor menyelimuti kota Milan, Italia, 30 Desember 2015. Kualitas udara di Milan sudah mencapai pada ambang batas tidak sehat. AP/Antonio Calanni

Image of Tempo
Perbesar
Foto 5 dari 5

Gereja Katedral Milan Duomo diselimuti kabut asap hasil polusi industri dan kendaraan bermotor di Milan, Italia, 30 Desember 2015. Rendahnya curah hujan dan angin telah membuat kawasan pusat bisnis Italia dikepung kabut asap selama lebih dari 30 hari berturut-turut. AP/Antonio Calanni

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus