Alexandr Kudlay (33) memeluk kekasihnya Viktoria Pustovitova (28) dengan tangan mereka yang saling terikat dengan rantai di apartemen mereka di Kharkiv, Ukraina 4 Maret 2021. Setelah perayaan Valentine, pasangan kekasih ini memutuskan untuk merantai tangan mereka menjadi satu agar tidak berpisah selama tiga bulan. REUTERS/Gleb Garanich
Alexandr Kudlay (33) dan kekasihnya Viktoria Pustovitova (28) minum secangkir teh dengan tangan mereka yang saling terikat dengan rantai di apartemen mereka di Kharkiv, Ukraina 5 Maret 2021. Rantai tersebut dilas permanen sehinga tak bisa dibuka, dan cara membukanya pun harus dibongkar dengan melibatkan petugas layanan darurat. REUTERS/Gleb Garanich
Alexandr Kudlay (33) dan kekasihnya Viktoria Pustovitova (28) saling memakaian baju saat tangan mereka saling terikat dengan rantai di apartemen mereka di Kharkiv, Ukraina 5 Maret 2021. Untuk beraktivitas sehari-hari, mereka saling mebutuhkan satu sama lainnya terutama dalam mengenakan pakaian, walaupun pakaian mereka telah dibuat khusus yakni menggunakan ritsleting dari atas ke bawah. REUTERS/Gleb Garanich
Alexandr Kudlay (33) dan kekasihnya Viktoria Pustovitova (28) menyantap makanan saat tangan mereka saling terikat dengan rantai menjadi satu di apartemen mereka di Kharkiv, Ukraina 5 Maret 2021. REUTERS/Gleb Garanich
Alexandr Kudlay (33) dan kekasihnya Viktoria Pustovitova (28) bersama-sama mencuci pirih dengan tangan mereka yang saling terikat dengan rantai menjadi satu di apartemen mereka di Kharkiv, Ukraina 5 Maret 2021. REUTERS/Gleb Garanich