Foto

Karangan Bunga Berisi Dukungan Banjiri KPU

21 April 2019 | 15.33 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 6

Seorang wanita mengambil gambar sejumlah karangan bunga yang berjejer di depan gedung KPU, Jakarta, Ahad, 21 April 2019. Sebagian besar karangan bunga itu berisi ucapan pemberi semangat dan sukses atas penyelenggaraan Pemilu 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 6

Sejumlah karangan bunga berjejer di depan gedung KPU, Jakarta, Ahad, 21 April 2019. Mayoritas karangan bunga itu berasal dari instansi dan relawan yang bertuliskan ucapan semangat dan sukses atas penyelenggaraan Pemilu serentak 17 April lalu. TEMPO/M Taufan Rengganis

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 6

Petugas keamanan merapikan karangan bunga yang berjejer di depan gedung KPU, Jakarta, Ahad, 21 April 2019. Menurut keterangan petugas keamanan KPU, karangan bunga tersebut mulai berdatangan sejak Sabtu pagi, 20 April 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 6

Kata-kata penyemangat untuk KPU yang tertulis pada karangan bunga yang berjejer di depan gedung KPU, Jakarta, Ahad, 21 April 2019. Usai melaksanakan Pemilu empat hari lalu, saat ini KPU sedang bekerja melakukan penghitungan suara dan rekapitulasi hasil pemungutan suara Pemilu 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis

Image of Tempo
Perbesar
Foto 5 dari 6

Masyarakat berfoto di antara karangan bunga yang berjejer di depan gedung KPU, Jakarta, Ahad, 21 April 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis

Image of Tempo
Perbesar
Foto 6 dari 6

Pejalan kaki melewati karangan bunga yang berjejer di depan gedung KPU, Jakarta, Ahad, 21 April 2019. TEMPO/M Taufan Rengganis

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus