Foto

Kisah Anjing Pintar Penyelamat Koala di Australia

20 November 2019 | 14.25 WIB

https://statik.tempo.co/data/2019/11/20/id_890863/890863_720.jpg
Perbesar
Foto 1 dari 5

Seekor anjing persilangan Cattle Dog bernama Bear bertugas membantu menemukan dan menyelamatkan koala yang terluka di kawasan Queensland, Australia, dalam foto yang diunggah pada 20 November 2019. Populasi koala di alam liar terancam kebakaran hutan yang melanda Australia baru-baru ini. INSTAGRAM/@ficlarkphotography

https://statik.tempo.co/data/2019/11/20/id_890871/890871_720.jpg
Perbesar
Foto 2 dari 5

Anjing penyelamat koala bernama Bear berpatroli mencari koala yang terluka di kawasan Queensland, Australia, Rabu, 20 November 2019. Saat bertugas, Bear mengenakan kaos kaki pelindung khusus. REUTERS/IFAW Australia

https://statik.tempo.co/data/2019/11/20/id_890878/890878_720.jpg
Perbesar
Foto 3 dari 5

Anjing penyelamat koala bernama Bear berpatroli mencari koala yang terluka di kawasan Queensland, Australia, Rabu, 20 November 2019. Bear bertugas mengendus keberadaan koala di pohon dan semak-semak. Instagram/@Ficlarkphotography

https://statik.tempo.co/data/2019/11/20/id_890879/890879_720.jpg
Perbesar
Foto 4 dari 5

Anjing penyelamat koala bernama Bear berhenti di samping sebuah pohon saat mencari koala yang terluka di kawasan Queensland, Australia, Rabu, 20 November 2019. Bear akan berbaring di sebelah pohon jika telah menemukan koala di atas rantingnya. REUTERS/IFAW Australia

https://statik.tempo.co/data/2019/11/20/id_890882/890882_720.jpg
Perbesar
Foto 5 dari 5

Anjing penyelamat koala bernama Bear ikut berpatroli mencari koala yang terluka di kawasan Queensland, Australia, Rabu, 20 November 2019. REUTERS/IFAW Australia

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus