Foto

Mengerikan, Ini Keadaan Nagasaki 12 Jam Setelah Dihantam Bom Nuklir

9 Oktober 2016 | 13.02 WIB

https://statik.tempo.co/data/2016/10/09/id_545727/545727_650.jpg
Perbesar
Foto 1 dari 6

Kondisi di salah satu sudut kota Nagasaki, Jepang, 12 jam setelah serangan nuklir Amerika Serikat terhadap Nagasaki pada 9 Agustus 1945. dailymail.co.uk

https://statik.tempo.co/data/2016/10/09/id_545728/545728_650.jpg
Perbesar
Foto 2 dari 6

Foto-foto yang diambil pada 12 jam setelah jatuhnya bom nuklir ini diabadikan oleh Yosuke Yamahata, seorang fotografer militer asli Jepang yang diberi tugas oleh pemerintah setempat. dailymail.co.uk

https://statik.tempo.co/data/2016/10/09/id_545729/545729_650.jpg
Perbesar
Foto 3 dari 6

Foto yang menggambarkan kekacauan akibat bom nuklir di Nagasaki ini sempat disita oleh militer AS, sebelum akhirnya terkuak setelah 70 tahun lebih. dailymail.co.uk

https://statik.tempo.co/data/2016/10/09/id_545730/545730_650.jpg
Perbesar
Foto 4 dari 6

Namun, tak tampaknya jasad di foto-foto itu diduga bukan karena jasad telah dievakuasi, namun dipercaya karena kebanyakan jasad tertimpa reruntuhan bangunan atau terbakar hangus akibat terkena efek nuklir. dailymail.co.uk

https://statik.tempo.co/data/2016/10/09/id_545731/545731_650.jpg
Perbesar
Foto 5 dari 6

Para militer AS menyita foto-foto tersebut karena mengikuti perintah langsung dari Jenderal Douglas MacArthur untuk merebut dan menghancurkan setiap foto, untuk melindungi skala sebenarnya dari kehancuran yang menimpa Jepang. dailymail.co.uk

https://statik.tempo.co/data/2016/10/09/id_545732/545732_650.jpg
Perbesar
Foto 6 dari 6

Yosuke Yamahata (kiri) fotografer yang mengabadikan foto-foto 12 jam setelah bom di Nagasaki. (kanan) Militer AS yang tak diketahui identitasnya yang telah menyita foto-foto milik Yamahata. dailymail.co.uk

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus