Justin Hubner mencium bendera Merah Putih saat diambil sumpah di Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Rabu, 6 Desember 2023. Pemain naturalisasi Justin Hubner bakal segera membela Skuad Garuda setelah diambil sumpah dan resmi menjadi WNI. Dok. PSSI
Justin Hubner saat diambil sumpah di Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Rabu, 6 Desember 2023. Sebelumnya, Justin pernah memperkuat timnas Belanda kelompok umur, U-19 dan U-20. Dok. PSSI
Justin Hubner saat difoto untuk pembuatan KTP di kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Jakarta, Rabu, 6 Desember 2023. Kemampuan Justin Hubner sebagai bek tengah, ditempa di Wolverhampton Wanderers. Dok. PSSI