Yagmur Asik pun menyediakan senjata untuk membunuh suaminnya Emre Asik. Namun sang pembunuh justru mengadu pada mantan pemain Galatasaray dan Fenerbahce, yang menggagalkan rencana Yagmur Asik. Instagram/@yagmursarnicofficial
Awalnya Yagmur Asik meminta kekasih gelapnya Erdi Sungur untuk membunuh Emre Asik, namun Erdi Sungur menolaknya. Motifnya agar Yagmur Asik mendapatkan harta warisan dari Emre Asik. Instagram/@yagmursarnicofficial
Yagmur Asik yang kini berusia 27 tahun memiliki perbedaan umur 12 tahun dengan Emre Asik. Yagmur Asik diduga mengeluarkan uang sebesar 1 juta pound sterling atau sekitar Rp 18 miliar untuk menyewa pembunuh bayaran agar dapat membunuh Emre Asik. Instagram/@yagmursarnicofficial
Emre Asik dan Yagmur Asik yang menikah pada 2012 lalu ini telah memiliki tiga anak dari pernikahannya. Yagmur Asik ingin membunuh Emre Asik agar mendapatkan harta milik suaminya. Instagram/@yagmursarnicofficial