Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Indonesia merupakan negara dengan keragaman spesies anggrek terbanyak di dunia.
IUCN mencatat puluhan spesies anggrek Indonesia terancam punah. Ribuan lainnya belum terdata.
Beberapa strategi konservasi perlu dilakukan agar anggrek Indonesia tak tinggal nama.
SECARA global, Indonesia menempati urutan pertama sebagai negara dengan keragaman anggrek terbanyak di dunia. Negara ini setidaknya memiliki 4.100-4.200 spesies anggrek yang telah dikenal dunia ilmu pengetahuan.
Artikel ini bagian dari Kolokium, program penulisan sains popular dan pengembangan komunitas peneliti yang dikelola Tempo. Sebagai rubrik, Kolokium terbit Sabtu.