Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
BERENANG tak mesti kuyup. Sebuah perusahaan tekstil di Brooklyn, Amerika Serikat, membuat baju renang yang tak menyerap air. Dengan teknologi nano, tekstil buatan Sun Dry Swim—divisi teknologi Solestrom International—ini menolak air, bukan menyerapnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo