Video

Rapat Kabinet Jokowi Mulai Bahas Makan Siang Gratis, Defisit APBN 2025 Naik

27 Februari 2024 | 09.34 WIB

Menteri Keuangan Sri Mulyani  membenarkan program makan siang gratis yang diusung capres cawapres Prabowo-Gibran sudah mulai dibahas dalam sidang kabinet yang digelar Senin 26 Februari 2024. Sri Mulyani mengatakan, secara detail anggaran untuk program pemerintah selanjutnya akan terlihat dari pagu indikatif.

Sri Mulyani menuturkan, sidang kabinet hari ini hanya membahas postur RAPBN 2025 dalam bentuk kisaran. Sementara detail RAPBN bakal dibahas Maret mendatang.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

ads
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum