Usai menemui Tim Pembela di kediamannya di Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa 23 April 2024, Calon presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto menyebut akan melakukan komunikasi politik dengan sejumlah pimpinan partai. Hal ini untuk membangun koalisi yang kuat, usai ditetapkan sebagai presiden terpilih oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). (Sanya Dinda Susanti/Setyanka Harviana Putri/Chairul Fajri/Farah Khadija)
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini