Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
SEPEKAN setelah Konferensi Tingkat Tinggi Luar Biasa Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) digelar di Jakarta, awal Maret lalu, Menteri Luar Negeri Retno Lestari Priansari Marsudi terbang ke Amman, Yordania. Misinya adalah melantik konsuler kehormatan Indonesia untuk Palestina, Maha Abu-Shusheh, yang ditunjuk Presiden Joko Widodo. Konsul kehormatan ini berkedudukan di Ramallah, Palestina.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo