Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Geng pelajar SMA melakukan rekrutmen dengan mengamati siswa-siswa SMP dan mengajaknya masuk maktab yang sama. Setelah bersekolah di satu maktab, para junior itu diajak masuk geng sekolah.
Para junior itu harus melalui plonco sebelum resmi menjadi geng RIB.
Calon anggota geng tersebut harus bisa mendapatkan atribut geng pelajar musuhnya, seperti seragam sekolah.
PACUL, Gombreng, Siman, dan Pepik—bukan nama sebenarnya—adalah alumnus sebuah sekolah menengah atas (SMA) swasta di Kota Yogyakarta. Saat mulai berseragam putih-abu-abu pada 2011, empat sekawan itu masuk ke dalam geng sekolah yang bernama RIB. Geng tersebut suka tawuran dan melakukan klitih—kekerasan jalanan—kepada geng lain yang menjadi musuhnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo