Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Di Library Bar, sebuah tempat para sastrawan duduk, minum, dan memberikan wawancara, sastrawan Jostein Gaarder tampak tenteram. "Ini tempat para penulis menerima wartawan seperti Anda," ujarnya kepada Bambang Harymurti dari TEMPO, yang menemuinya di Oslo, Norwegia. Inilah kegiatan Gaarder sehari-hari, menulis dan memberikan wawancara, terutama sejak novel filsafatnya berjudul Sophie's World meledak beberapa tahun silam dan diterjemahkan ke dalam 42 bahasa.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo