Kondisi lokasi ledakan bom di sebuah resor mewah di distrik Hua Hin, Thailand, 11 Agustus 2016. Dalam serangan ini, dua bom meledak setelah sebelumnya disembunyikan di pot tanaman. Dailynews vis REUTERS
Anggota tim Gegana memeriksa lokasi ledakan bom di sebuah resor mewah di distrik Hua Hin, Thailand, 11 Agustus 2016. Bom itu disembunyikan di sebuah pot tanaman yang berjarak 50 meter dan detonator bom tersebut diatur menggunakan ponsel yang diatur yang masing-masing meledak dalam jangka waktu 30 menit. Dailynews vis REUTERS
Polisi berjaga di sekitar lokasi ledakan bom di sebuah resor mewah di distrik Hua Hin, Thailand, 11 Agustus 2016. Dailynews vis REUTERS
Tim medis mengevakuasi korban luka akibat ledakan bom di sebuah resor mewah di distrik Hua Hin, Thailand, 11 Agustus 2016. Akibat kejadian ini, seorang wanita tewas dan 10 turis mengalami luka-luka. Dailynews vis REUTERS
Tim medis mengevakuasi korban luka akibat ledakan bom di sebuah resor mewah di distrik Hua Hin, Thailand, 11 Agustus 2016. Belasan korban luka termasuk beberapa turis asing. Dailynews vis REUTERS