Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Pengungsi Palestina berebut menerima makanan yang dimasak oleh dapur amal sebelum gencatan senjata antara Israel dan Hamas berlaku di Khan Younis, Selatan Jalur Gaza, 17 Januari 2025. Gencatan senjata yang disepakati Israel dan Hamas menjadi harapan baru warga Palestina di Jalur Gaza untuk mengakhiri krisis pangan. Gencatan senjata akan diberlakukan mulai Minggu 19 Januari 2025. REUTERS/Hatem Khaled
Pengungsi Palestina berebut menerima makanan yang dimasak oleh dapur amal sebelum gencatan senjata antara Israel dan Hamas berlaku di Khan Younis, Selatan Jalur Gaza, 17 Januari 2025. Salah satu klausul utama dalam kesepakatan gencatan senjata adalah mengharuskan Israel mengizinkan masuk enam ratus truk bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza setiap hari selama gencatan senjata. Sebanyak lima puluh truk di antaranya membawa bahan bakar, dengan tiga ratus truk dialokasikan untuk Gaza utara. REUTERS/Hatem Khaled
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Pengungsi Palestina berkumpul untuk menerima makanan yang dimasak oleh dapur amal sebelum gencatan senjata antara Israel dan Hamas berlaku di Khan Younis, Selatan Jalur Gaza, 17 Januari 2025. Rentetan serangan brutal Israel di Jalur Gaza, Palestina, sejak 7 Oktober 2023, telah menciptakan berbagai krisis kemanusiaan yang semakin memburuk setiap harinya. Tak hanya kehilangan tempat tinggal, warga Palestina kini hidup dalam bencana kelaparan. REUTERS/Hatem Khaled
Pengungsi Palestina mengantre untuk menerima makanan yang dimasak oleh dapur amal sebelum gencatan senjata antara Israel dan Hamas berlaku di Khan Younis, Selatan Jalur Gaza, 17 Januari 2025. REUTERS/Hatem Khaled
Pengungsi Palestina menunggu untuk menerima makanan yang dimasak oleh dapur amal sebelum gencatan senjata antara Israel dan Hamas berlaku di Khan Younis, Selatan Jalur Gaza, 17 Januari 2025. REUTERS/Hatem Khaled
Pengungsi Palestina mengantre untuk menerima makanan yang dimasak oleh dapur amal sebelum gencatan senjata antara Israel dan Hamas berlaku di Khan Younis, Selatan Jalur Gaza, 17 Januari 2025. REUTERS/Hatem Khaled
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini