Foto

Indonesia Sabet 8 Medali di Kontes Robot Internasional

19 April 2016 | 17.45 WIB

https://statik.tempo.co/data/2016/04/19/id_499489/499489_650.jpg
Perbesar
Foto 1 dari 6

Tim Robotika Unikom mempersiapkan robotnya sebelum menggelar konfrensi pers di Kampus Unikom, Bandung, Jawa Barat, 19 April 2016. Para juri dalam ajang tersebut memuji ketangguhan DU114-RETURN atau robot pemadam api karya mahasiswa Unikom. TEMPO/Aditya Herlambang Putra

https://statik.tempo.co/data/2016/04/19/id_499490/499490_650.jpg
Perbesar
Foto 2 dari 6

Tim Robotika Unikom mempersiapkan robotnya sebelum menggelar konfrensi pers di Kampus Unikom, Bandung, Jawa Barat, 19 April 2016. Divisi Robotika Unikom mengikutsertakan sejumlah robot andalan karya mahasiswanya dalam kompetisi yang rutin digelar tiap tahun di San Francisco Bay Area. TEMPO/Aditya Herlambang Putra

https://statik.tempo.co/data/2016/04/19/id_499491/499491_650.jpg
Perbesar
Foto 3 dari 6

Tim Robotika Unikom mempersiapkan robotnya sebelum menggelar konfrensi pers di Kampus Unikom, Bandung, Jawa Barat, 19 April 2016. Kontes robot skala internasional yang diikuti oleh tim Robotika Unikom diadakan pada 8-20 April 2016 lalu di California, Amerika Serikat. TEMPO/Aditya Herlambang Putra

https://statik.tempo.co/data/2016/04/19/id_499492/499492_650.jpg
Perbesar
Foto 4 dari 6

Tim Robotika Unikom mempersiapkan robotnya sebelum menggelar konfrensi pers di Kampus Unikom, Bandung, Jawa Barat, 19 April 2016. Delapan kategori yang diikuti oleh mahasiswa berprestasi tersebut yaitu Open Fire Fighting, Autonomous Robomagellan, Autonomous Nat Car, Open Ribbon Climber, Open Table Top Navigation, Beam Photovore, Beam Speeder dan Open Line Follower. TEMPO/Aditya Herlambang Putra

https://statik.tempo.co/data/2016/04/19/id_499493/499493_650.jpg
Perbesar
Foto 5 dari 6

Tim Robotika Unikom mempersiapkan robotnya sebelum menggelar konfrensi pers di Kampus Unikom, Bandung, Jawa Barat, 19 April 2016. Delapan medali yang berhail disabet tim Robotika Unikom di antaranya, 3 medali emas, 3 medali perak dan 2 medali perunggu pada 8 kategori. TEMPO/Aditya Herlambang Putra

https://statik.tempo.co/data/2016/04/19/id_499494/499494_650.jpg
Perbesar
Foto 6 dari 6

Tim Robotika Unikom berfoto bersama dengan medalinya saat menggelar konfrensi pers di Kampus Unikom, Bandung, Jawa Barat, 19 April 2016. Tim Robotika Unikom meraih delapan medali dalam The 12th Annual Robogames 2016 di California, Amerika Serikat. TEMPO/Aditya Herlambang Putra

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus