Foto

Rapper AS Lil Uzi Vert Pasang Implan Berlian Rp336 M di Dahi

21 Februari 2021 | 14.50 WIB

https://statik.tempo.co/data/2021/02/21/id_1002319/1002319_720.jpg
Perbesar
Foto 1 dari 4

Lil Uzi Vert baru-baru ini mengejutkan dengan penampilan barunya. Rapper asal AS itu memutuskan memasang implan berlian di dahinya. Instagram/@liluzivert

https://statik.tempo.co/data/2021/02/21/id_1002320/1002320_720.jpg
Perbesar
Foto 2 dari 4

Keputusan Lil Uzi Vert menanam berlian pink di dahinya mengharuskan ia untuk membayar dengan harga fantastis. Diketahui, ia harus merogoh kocek sebesar 24 juta dollar AS atau sekitar Rp 336 miliar. Instagram/@liluzivert

https://statik.tempo.co/data/2021/02/21/id_1002321/1002321_720.jpg
Perbesar
Foto 3 dari 4

Dalam percakapan di Twitter bersama followernya, Lil Uzi Vert mengaku mulai mencicil berlian tersebut sejak 2017. Instagram/@liluzivert

https://statik.tempo.co/data/2021/02/21/id_1002322/1002322_720.jpg
Perbesar
Foto 4 dari 4

Penampilan pria 26 tahun itu dengan berlian di dahinya pun memunculkan berbagai respon dari netizen. Banyak netizen yang menyebutnya mirik Vision, salah satu karakter dari Marvel Cinematic Universe dengan infinity stone yang sempat diambil Thanos. Instagram/@liluzivert

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus