Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Di depan pendukungnya di Tan-jong Pagar, Lee Kuan Yew, 80 tahun, berbicara jelas dan tegas. Pendiri Partai Aksi Rakyat (PAP) yang berkuasa sejak Singapura merdeka dari Inggris pada 1965 ini menantang oposi-si bersaing dalam pemilihan umum 6 Mei 2006. ”Untuk menjadi negara ber-kelas dunia, Singapura harus punya parlemen kelas dunia dan juga punya oposisi,” kata Lee, perdana menteri selama 31 tahun yang kini menjadi ”mentor para menteri”.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo