Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
BEGITU Angelina Sondakh ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi, komentar pun berseliweran. Ada yang mempertanyakan mengapa anggota Dewan Perwakilan Rakyat dari Partai Demokrat ini baru ditahan, padahal status tersangka sudah diumumkan jauh hari. Ada kesan KPK pilih kasih, bahkan diintervensi kekuatan tertentu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo