Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
DUA pekan belakangan, Roni Bawole sibuk memantau kesehatan karang di Bentang Laut Kepala Burung (BLKB)—sebuah kawasan konservasi perairan seluas 22,5 juta hektare di Papua Barat. Guru besar Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut di Universitas Papua, Manokwari, tersebut meneliti kondisi ekosistem terumbu karang, biomassa ikan, dan organisme hidup di dasar perairan serta mengukur kondisi kesehatan perairan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo