Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Olahraga

Berita Tempo Plus

Modal Tim Bola Basket Putri Meraih Emas SEA Games

Tim nasional bola basket putri Indonesia meraih medali emas pertama di SEA Games. Penantian selama 64 tahun.

2 Juli 2023 | 00.00 WIB

Tim basket putri Indonesia bergembira usai memenangkan pertandingan melawan tim basket Singapura di babak final Basket 5X5 putri SEA Games 2023 di  Phnom Penh, Kamboja, pada 14 Mei 2023/Antara/Muhammad Adimaja
Perbesar
Tim basket putri Indonesia bergembira usai memenangkan pertandingan melawan tim basket Singapura di babak final Basket 5X5 putri SEA Games 2023 di Phnom Penh, Kamboja, pada 14 Mei 2023/Antara/Muhammad Adimaja

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Tim nasional bola basket putri Indonesia meraih medali emas pertama di SEA Games.

  • Sepanjang perhelatan SEA Games, Garuda Pertiwi tidak pernah kalah dalam enam laga.

  • Kehadiran pemain naturalisasi membantu kemenangan Indonesia. Pemain lokal juga berperan besar.

MEMAKAI jersei merah bernomor punggung 1, Dyah Lestari menjadi bintang kemenangan tim nasional bola basket putri Indonesia dalam laga pamungkas SEA Games 2023 Kamboja. Pebasket yang akrab dipanggil Tari ini mencetak angka terbanyak dengan 15 poin saat melawan Singapura di Morodok Techo Indoor Sports Center, Phnom Penh, Ahad, 14 Mei lalu. Indonesia pun meraih medali emas pertama selama mengikuti pesta olahraga dua tahunan itu. 

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya

Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Akhir Penantian Emas 64 Tahun"

Dody Hidayat

Dody Hidayat

Bergabung dengan Tempo sejak 2001. Saat ini, alumnus Universitas Gunadarma ini mengasuh rubrik Ilmu & Teknologi, Lingkungan, Digital, dan Olahraga. Anggota tim penyusun Ensiklopedia Iptek dan Ensiklopedia Pengetahuan Populer.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus