Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
JIKA tidak ada papan nama, mungkin orang menyangka bangun-an di Jalan Ciliwung, Malang, Jawa Timur, itu adalah semacam rumah sakit jiwa. Soalnya, di tempat itu kerap dilakukan prosesi penyembuhan bagi penderita gangguan jiwa. Tapi yang sebenarnya bukan itu. Ini Pondok Pesantren Baitur Rohmah. Santrinya memang sebagian besar orang gila. Nah, satu cerita kehidupan di sana dilaporkan majalah Tempo dalam rubrik Panorama edisi 5 November 1983.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo