Hyundai Motor Indonesia baru saja merilis Hyundai Stargazer Essential Tech, yang disebut memiliki kelengkapan layaknya Stargazer Prime, dalam acara Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025 di Jakarta, (14/2). Stargazer Essential Tech memiliki fitur-fitur canggih seperti SmartSense serta Blue Link.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Video: ANTARA (Muhammad Harrel Atthariq/Andi Bagasela/I Gusti Agung Ayu N)