Video

Karnaval Berdarah, Truk Tangki Air Tabrak Warga di Pacet Mojokerto

25 Agustus 2023 | 08.31 WIB

Truk tangki air menabrak puluhan orang saat karnaval di Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, Kamis 24 Agustus 2023. Akibatnya, tiga orang dilaporkan meninggal dunia.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Kapolsek Pacet AKP Amat Susilo mengatakan insiden itu bermula saat ada karnaval HUT RI di Desa Petak menuju Bundaran Pacet. Sejumlah warga pun kumpul untuk menyaksikan karnaval itu.


Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
Âİ 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus