Video

Komidi Putar di PRJ Roboh Saat Beroperasi, Ini Kata JIEXPO

12 Juni 2019 | 07.41 WIB

Marketing Director PT JIEXPO Ralph Scheunemann membenarkan bahwa salah satu Komidi Putar di PRJ Roboh. Peristiwa tersebut terjadi pada Senin malam, 10 Juni 2019. Ralph berujar, pasca kejadian tersebut panitia menutup sementara wahana komidi putar. Dia pun mengakui kerusakan terjadi pada saat wahana sedang beroperasi, namun tidak ada korban jiwa atau cedera dalam insiden tersebut. Saat ini, wahana itu telah mengalami perbaikan dan kembali normal.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

 

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Video: Istimewa

Editor: Zulfikar Epriyadi

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus